Hijabersmom Community Bangka bersinergi dengan GeNAM melaksanakan audiensi dengan Kapolres Pangkalpinang pada Rabu, 9 November 2015, Pukul 16–17 di Jl. Jenderal Sudirman Pangkalpinang Bangka yang berlokasi di Jl. Delima II, Taman Bunga, Gerunggang, Kota Pangkal Pinang. Acara dibuka dengan perkenalan mengenai Hijabersmom Bangka oleh ketua mom Yhie dilanjutkan dengan penjelasan tentang campaign I love u kids fight againts ignorance “Antimiras” yang dilaksanakan 9-11 Nov 2016 di 9 sekolah. Acara selesai dan ditutup dengan foto bersama perwakilan GeNAM, komite hijabersmom bangka dan bapak Kapolres, AKBP Heru Budi Prasetyo.